Cara Menambahkan Link Media Sosial

Untuk mengatur media sosial Lembaga Kamu di halado, Kamu hanya perlu copy-paste bagian terakhir dari link media sosial Lembaga Kamu ya, seperti contoh ini: 1. Klik Media Sosial di Pengaturan 2. Input URL akhir Media Sosial Lembaga Kamu 3. Klik Update Ada yang kamu tidak mengerti dari penjelasan di atas? Klik tombol Butuh Bantuan di … Read more

Cara Update Info Lembaga di Pengaturan Umum

Untuk Pengaturan Umum, kamu bisa update info-info lembaga Kamu dengan klik pada Pengaturan Umum, dan ikuti langkah di bawah ini: Judul Situs => Isi dengan nama domain (sub domain) atau Nama Lembaga Kamu Slogan dari Lembaga Kamu Pilih Logo Lembaga Kamu yang akan tampil di setiap halaman Klik Hapus Gambar Klik Pilih Gambar Klik Unggah … Read more

Metode Pembayaran di Halado: Mutasi Bank Otomatis dan Payment Gateway

Untuk memudahkan donatur berdonasi, baiknya lembaga menggunakan mutasi rekening otomatis agar tidak perlu melakukan konfirmasi secara manual untuk metode bank transfer dan online payment (payment gateway). Mutasi Rekening Bank Otomatis Mutasi rekening otomatis bekerja jika donatur transfer sesuai dengan kode unik. Mesin secara otomatis akan mengonfirmasi donasi yang masuk. Dari sisi donatur pemberitahuan bahwa donasinya … Read more

Cara Melihat Ringkasan Laporan Transaksi dan Fundraiser

Setelah banyak transaksi yang masuk, Admin bisa melihat laporan secara lebih general dengan 3 (tiga) pembagian; Ringkasan, Per Campaign, dan Campaign Fundraiser. Laporan Pada menu Laporan, Kamu bisa melihat Ringkasan donasi pada keseluruhan campaign, per campaign, dan berdasarkan pencapaian fundraiser. Ringkasan Admin bisa melihat bagaimana perkembangan donasi yang masuk ke halado lembaga Kamu dengan rentang … Read more

Cara Mengelola dan Ekspor Donasi yang Masuk ke Halado Kamu

Setelah Kamu melakukan pengubahan pada Pengelolaan Konten dan Pengaturan, maka selanjutnya lembaga Kamu bisa melakukan kegiatan Digital Fundraising seperti biasa dan mengarahkan ke campaign yang ada di Halado lembaga Kamu. Jika ada donatur yang melakukan transaksi di Halado lembaga Kamu, histori transaksi yang masuk akan tercatat di menu Laporan dengan 2 (dua) bagian yaitu Daftar … Read more